Raditya Dika - Malam Minggu Miko Series


Malam Minggu Miko - merupakan serial komedi di Kompas TV.. Ya saya suka sekali karya-karya bang Raditya Dika.. Mulai dari Buku-bukunya, filmnya, cerita-ceritanya hingga Standup pun saya suka berawal dari melihat video bang Dika ini.. 

Balik lagi ke serial Malam Minggu Miko, serial ini durasi tayangnya setengah jam, berisi dua buah cerita Malam Minggu Miko, masing-masing 12 menitSeminggu setelah tayang, setiap cerita Malam Minggu Miko akan diupload di Youtube KompasTV dan Youtube Raditya Dika, ini berarti, kalian masih bisa menontonnya di Youtube, seperti sebelumnya. Raditya Dika sendiri tetap menjadi sutradara, pemain, dan penulis untuk program Malam Minggu Miko. Gaya tutur visual tetap mockumentary. Pemainnya tetap @adriandhy sebagai Rian, dan @ancablanca sebagai Mas Anca (pembantu rumah). Kami bertiga adalah main characters di serial televisi ini. Kucing gue, Si Boss juga tetap bermain sebagai Morganissa.



Ini video yang paling saya suka, Episode Hipnotis Vania.. Lucu Abiss.. :D





Buat yang belum pernah liat Malam Minggu Miko disini akan saya kasih daftar judulnya aja ya... :D
Untuk lebih Lengkapnya bisa dilihat di akunnya Bang Radit di Youtube radityadika...

Untuk daftar Episode yang sudah tayang dan sudah saya liat hingga tulisan ini diterbitkan, berikut daftarnya..
  1. Episode Nissa
  2. Episode Miranda
  3. Episode Pembacaan Puisi Silvia
  4. Episode Airsoft Lissa
  5. Episode Malam Penembakan Sasha
  6. Episode Mobil, Olive, Tara
  7. Episode Joki Untuk Luna
  8. Episode Motor Bareng Zubaedah
  9. Episode Kado Untuk Melina
  10. Episode Casting Bareng Sherly
  11. Episode Hipnotis Vania
  12. Episode Jualan Kripik Orry
  13. Episode Kencan Buta Agnes
  14. Episode Keluarga Pedas Kumala
  15. Episode Cinta Kucing Melly
  16. Episode Misteri Cinta Tiara
Penasaran ?? Buruan liat di Youtube.. Search keyword Malam Minggu Miko maka Anda suda bisa memilih mau lihat yang mana duluan.. Semoga Menghibur.. ^^

Berkomentar yang sopan ya, Terimakasih sahabat..
EmoticonEmoticon